Bagaimana Kita Seharusnya Merayakan Natal?
- Read more about Bagaimana Kita Seharusnya Merayakan Natal?
- Log in to post comments
Jika Anda bukan orang Kristen, cara terbaik untuk merayakan Natal adalah dengan menjadi seorang Kristen -- percaya kepada Yesus. Undanglah Dia untuk masuk ke hati Anda, lalu putuskanlah untuk mengikuti Dia dan menjadi murid-Nya. Namun, bagaimana jika Anda sudah menjadi seorang Kristen? Mungkin Anda sudah percaya kepada Yesus. Lalu, bagaimana Anda seharusnya merayakan Natal?