Kelahiran Yesus
- Read more about Kelahiran Yesus
- Log in to post comments
Salam sejahtera,
Natal akan tiba dalam beberapa hari lagi, sejarah kelahiran Yesus pun semakin sering diberitakan. Ketika Natal tiba, siapa yang tidak akan mendengar kronologi peristiwa kelahiran Yesus diceritakan? Setiap orang Kristen pasti akan selalu diingatkan pada peristiwa penting ini. Walaupun banyak yang mempertanyakan kelahiran Yesus dan hal-hal yang berkaitan dengan Yesus, namun itu semua hendaknya tidak mengendurkan iman dan sukacita kita dalam merayakan Natal kali ini.